Rabu, 31 Oktober 2012

Kerindangan Hati

Aku bukanlah seorang yang pandai tuk merangkai kata, tapi aku ingin mengungkapkan isi hati yang terlalu sesak karena kehausan atas guyuran air darimu para malaikat melalui syair-syair indah sang pemilik Ketulusan Cinta engkaulah sang Qais
Bila bulan purnama tenggelam 
Atau matahari terlambat terbit
Maka cahaya wajah Layla akan menggantika sinarnya
Senyum bukan hanya berhenti di mulut
Namun menjadi cahaya dari mentari dan sinar purnama seluruhnya
Rembulan dan matahari akan tersipu malu
Karena cahayanya tak sebanding dengan sinar mata Layla
Bila ia berkedip, maka bintang kejora akan menyembunyikan diri

Selasa, 30 Oktober 2012

Pengorbanmu

Aku tak pernah berfikir sedalam itu
Aku juga tak pernah berfikir sejauh itu
Tapi, mengapa engkau yang selama ini
Kuanggap sebagai seorang yang kolot
Kuanggap sebagai seorang yang desa
Kuanggap sebagai orang rendahan
Ternyata semua anggapanku salah
Aku salah menilaimu
Aku tak pernah berfikir jika Pengorbanmu sehebat itu

Senin, 22 Oktober 2012

Contoh Setengah Proposal

خطة البحث نظرية الرمزية في قصة الأسد والفأر من كتاب القراءة الرشيدة
 إعداد : أرنا إستقامة
 رقم القيد 11310011
مشرف : أحمد مكى حسن
 جامعة مولانا مالك إبراهيم الإسلامية الحكومية مالانج
 كلية العلوم الإنسانية والثقافة قسم اللغة العربية وأدبها
 2012

 الفصل الأول مقدمة

Jumat, 19 Oktober 2012

Hariku

::Dear 19-Oktober-2012

Mungkin tuhan tau apa yang selama ini aku rasa dalam sanubari ini Tuhan athu apa yang aku inginkan Dan hari ini, Meski dengan jawaban semu Tapi aku tahu maksud dari segal itu Meski aku tak pernah menganggapnya serius Tapi hati ini selalu ingin bertanya Apa yang sebenarnnya terjadi terhadap dioriku? Dan apa yang telah kau lakukan? Atau apakah ini hanya kebohongan semata? Karena kau menginginkan semua tanpa terkecuali mengalami kebahagian Kau menginginkan apa yang kau rasakan juga terasa dalam orang sekitarmu Mungkin kau tak pernah tau isi hatiku Tapi aku ingin selalu bisa memahami dirimu Aku ingin apa yang sebenarnya kau lakukan Atas dasar apa kau lakukan semmua ini untuku? Semua menjadi teka-teki indah dalam benak fikrahku Aku ingin menjadikan semua unsur-unsur keindahan sastra ada di ahatiku Karena aku ingin kau menjadi obyek kajianku Tapi aku kan selalu mengingat Pesanmu Meski kau takkan pernah memberi alasan mengapa diriku begitu?

Kamis, 18 Oktober 2012

Butiran Beningku

Dalam sunyi aku berkata
Daalam hening aku bersua
Dengan hati ku bicara
Dengan mulut ku terdiam
Kuingin aku bisa mneyentuhmu dengan hati lembutku
Hati ikhlasku
Dan Seluruh jiwa ragaku
Tapi semua itu semu
Semua impian indah itu hanya bergantung
Yanng kemudian akan terhempas angin sepoi
Aku hanya bisa meneteskan butiran beningku
Butiran yang tanpa dosa
Tanpa kesalahan harus terpaksa jatuh 
Hanya untuk angan yang terhempas angin
Jika ini memang takdirku
Aku rela akan kesendirian, kesepian, tanpa suara apapun
Tapi aku ingin suatu saat nanti aku akan
Bisa mengulurkan seluruh perasaan, jiwa, hati untuknya
Entah sampai kapan itu terjadi
Meski saat ini aku hanya bisa merabamu dari kejauhan ufuk senja
Tapi aku yakin akan ada matahari yang cerah yang akan menghangatkanku
Dan akan ada bulan yang terang yang akan menerangiku dalam kegelapan malam
Aku hanya bisa berdoa jika kau 'Bayangan' tak bisa ku sentuh
Maka izinkanlah aku menyentuh keindahan Surga yang nyata itu
Untuk 'Bayangan'ku yang selalu hadir dalam hidupku